detikHealthJumat, 29 Des 2023 19:01 WIB Apa Itu Dobby Syndrome? Kondisi Kejiwaan Terinspirasi dari Karakter di Harry Potter Di dunia kesehatan, kata 'Dobby' yang viral di TikTok merujuk ke Dobby Syndrome yang terinspirasi karakter di Harry Potter. Sebenarnya, kondisi seperti apa itu?