
Napoleon: Interpol Ingatkan Red Notice Djoko Tjandra, Kejagung Tak Perpanjang
Irjen Napoleon menyebut Interpol Pusat selalu beri peringatan masa berlaku red notice Djoko Tjandra. Hal itu diucapkan saat bersaksi untuk Tommy Sumardi.
Irjen Napoleon menyebut Interpol Pusat selalu beri peringatan masa berlaku red notice Djoko Tjandra. Hal itu diucapkan saat bersaksi untuk Tommy Sumardi.
Benang kusut perkara yang menjerat Djoko Tjandra sedikit demi sedikit teruraikan. Setidaknya ada 3 klaster perkara yang sudah mulai dimejahijaukan. Apa saja?
Dalam pemeriksaan, sebut polisi, Djoko Tjandra mengaku telah menyuap Brigjen Prasetijo dan Irjen Napoleon.
Deputi Penindakan KPK Karyoto mengatakan siap membantu Bareskrim Polri mengusut tuntas kasus suap Djoko Tjandra. Karyoto mengapresiasi Bareskrim Polri.
Penahanan terhadap tersangka kasus pembantuan tahanan kabur, Anita Kolopaking, disebut tidak urgen.
Anita Kolopaking melawan penetapan status tersangka yang disematkan Bareskrim Polri padanya melalui praperadilan.
Otto mengatakan penahanan terhadap Djoko Tjandra pada 31 Juli lalu tidak sah. Jadi dia meminta agar kliennya dibebaskan.
Urusan Pinangki kini diteruskan ke Jampidsus. Dirdik pada Jampidsus Febri Ardiansyah mengaku saat ini tengah mengkaji kemungkinan jeratan pidana untuk Pinangki.
PBNU menilai hukum harus ditegakkan, apalagi kepada Djoko Tjandra yang buron selama 11 tahun. PBNU berharap kinerja Polri ke depan semakin baik.
Terpidana kasus cessie Bank Bali Djoko Tjandra membuka babak baru. Dia menggaet pengacara kondang Otto Hasibuan untuk menghadapi kasusnya.