
Dukung Sail Teluk Cendrawasih 2023, Kemenhub Siapkan Hotel Terapung
Kementerian Perhubungan memberikan penugasan kepada PT Pelayanan Nasional Indonesia untuk menyiapkan kapal KM. Sinabung sebagai akomodasi atau hotel terapung.
Kementerian Perhubungan memberikan penugasan kepada PT Pelayanan Nasional Indonesia untuk menyiapkan kapal KM. Sinabung sebagai akomodasi atau hotel terapung.
Kemenhub mulai melakukan uji kelayakan kapal penumpang di sejumlah pelabuhan. Hal ini dilakukan sebagai rangkaian persiapan mudik lebaran pada April 2023.
Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan berhasil mencatatkan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) Tahun 2022 sebesar Rp 4,573 T (126%)
Kemenhub meninjau langsung pusat isolasi apung di Makassar, Sulsel. Kapal Apung COVID-19 ini dijadikan percontohan bagi daerah lain di Indonesia.
Alat transportasi laut ternyata punya jenis jauh lebih banyak dari yang kita ketahui sehari-hari. Ini dia daftar lengkapnya!
Kemenhub mengeluarkan maklumat pelayaran untuk mewaspadai cuaca ekstrem selama sepekan. Kemenhub meminta izin berlayar dikeluarkan jika cuaca benar-benar aman.
Dirjen Perhubungan Laut R. Agus H. Purnomo bertemu Duta Besar Panama untuk Indonesia Manuel Antonio Saturno Escala di kantor Kementerian Perhubungan.
Kapal tanker MV Tina 1 rute Singapura-Jakarta dilaporkan kandas di Perairan Batu Berhenti, Selat Singapura, Batam, Kepulauan Riau.
Direktorat Jenderal Perhubungan Laut akan membangun empat unit kapal wisata bottom glass untuk destinasi pariwisata super prioritas di tahun 2020.
Ditjen Hubla Kemenhub menyelenggarakan program padat karya dengan mengajak masyarakat di sekitar Menara Suar Tanjung Pacinan, Situbondo, Jawa Timur.