
Penutupan U-Turn Antasari Dibongkar Usai Ditolak Warga, Dishub DKI Evaluasi
Dishub DKI mengevaluasi penutupan u-turn atau putaran balik di Jalan Pangeran Antasari, Jaksel. Evaluasi dilakukan usai diprotes warga hingga berbuntut ricuh.
Dishub DKI mengevaluasi penutupan u-turn atau putaran balik di Jalan Pangeran Antasari, Jaksel. Evaluasi dilakukan usai diprotes warga hingga berbuntut ricuh.
Pemprov DKI akan memeriksa Kepala Bidang Pengendalian Operasional Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Dishub DKI buntut istri dan anaknya viral pakai tas mewah.
Warga senang U-turn Antasari akhirnya dibuka lagi. Sebelumnya, U-turn tersebut ditutup oleh Dishub karena jadi biang kerok kemacetan.
Sebanyak 19.280 kuota peserta mudik gratis dari Pemprov DKI sudah penuh. Namun Pemprov menemukan adanya 600 data ganda calon peserta mudik gratis.
Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta telah menutup 14 titik putaran balik atau U-turn.
Dishub DKI meluncurkan layanan uji kir keliling menjelang mudik Lebaran 2023 yang akan menyambangi sejumlah terminal bus AKAP di Jakarta.
CFD di sepanjang jalan Sudirman-MH Thamrin tetap ditiadakan selama bulan suci Ramadan. Yang berbeda, CFD dilakukan tanpa adanya partisipan atau pengisi acara.
CFD di Sudirman-Thamrin ditiadakan hari ini. Warga kebingungan dan kecewa lantaran kendaran lalu lalang di kawasan tersebut.
DKI berencana menghapus aset 417 bus TransJakarta yang terbengkalai. Dishub DKI mengungkap penghapusan aset 417 bus itu telah diusulkan sejak tahun 2018.
Pemprov DKI Jakarta berencana menghapus aset 417 bus TransJakarta yang sudah tak terpakai dan terbengkalai. Rencana ini pun memicu polemik.