detikJatimMinggu, 04 Mei 2025 18:45 WIB Sekolah Rakyat Tingkat SMP di Kota Batu Terima 19 Peserta Didik Program sekolah rakyat SMP di Kota Batu baru terisi 19 dari 75 kuota. Dinsos terus sosialisasi untuk menarik minat peserta didik dari keluarga tidak mampu.