detikTravelRabu, 01 Jan 2025 13:31 WIB Keren! Sumba Masuk Tempat Terbaik untuk Dikunjungi di Asia Tahun 2025 Pulau Sumba di Nusa Tenggara Timur (NTT) terpilih sebagai destinasi terbaik untuk dikunjungi di Asia pada tahun 2025 versi majalah Time Out.