
Railing Jembatan Yehembang Belum Diperbaiki, Warga Resah
Warga Desa Yehembang khawatir akan keselamatan pejalan kaki di jembatan Sungai Yehembang yang rusak. Perbaikan pagar jembatan tertunda karena revisi anggaran.
Warga Desa Yehembang khawatir akan keselamatan pejalan kaki di jembatan Sungai Yehembang yang rusak. Perbaikan pagar jembatan tertunda karena revisi anggaran.
Potensi bencana alam banjir dan tanah longsor mengintai Jembrana, Bali, hingga awal tahun depan