
15 Perwakilan Sopir Taksi Online Bertemu Menhub
Sopir taksi online yang berdemo di depan Kementerian Perhubungan akhirnya dipersilakan masuk ke gedung.
Sopir taksi online yang berdemo di depan Kementerian Perhubungan akhirnya dipersilakan masuk ke gedung.
Massa driver taksi online yang berdemo di depan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) sempat mengepung satu mobil yang melintas.
Ratusan sopir taksi online hari ini berdemo menolak Permenhub 108/2017. Apa tuntutan mereka?
Massa memadati Jalan Medan Merdeka Barat. Hanya jalur TransJakarta yang masih bisa dilintasi.
"Kita akan bertahan di sini sampai Permenhub jebol (batal). Walaupun hujan," katanya lagi.
Mereka yang berunjuk rasa berasal dari Cibinong Online Partner (COP) dan Bad Boy Community yang tergabung dalam Aliando.
Driver taksi online memprotes aturan pembentukan koperasi, pembuatan SIM A umum, dan uji kir kendaraan.
Kapolda Metro Jaya Irjen Idham Azis meninjau lokasi demonstrasi driver taksi online di depan Istana.
Personel gabungan Polri dan TNI disiagakan untuk mengamankan demonstrasi driver taksi online di depan Istana.
Sebanyak 4.000 perseonel gabungan akan mengawal demo ribuan driver taksi online di Istana Negara hari ini.