
Cerita Mahfud soal 'Jokowi End Game' Tahun Lalu: Cuma Ramai di Medsos
Menurut Mahfud, saat ini kondisi sosial-budaya kian baik, salah satu contohnya saat seruan aksi 'Jokowi End Game', yang dinilai hanya ramai di media sosial.
Menurut Mahfud, saat ini kondisi sosial-budaya kian baik, salah satu contohnya saat seruan aksi 'Jokowi End Game', yang dinilai hanya ramai di media sosial.
Irjen Fadil Imran menilai masyarakat sudah semakin cerdas dalam menyaring informasi yang beredar di media sosial.
Partai Demokrat mengaku difitnah sebagai provokator 'Jokowi End Game'. Demokrat berang namun memilih tidak ambil pusing.
Habiburokhman menilai poster seruan aksi bertajuk 'Jokowi End Game'. Dia menyebut pihak yang menunggangi isu pandemi bisa diselesaikan dengan dialog.
Seruan aksi bertajuk 'Jokowi End Game' disebut diinisiasi oleh kelompok yang tak murni. Kelompok ini disebut hanya ingin memperkeruh situasi. Siapa mereka?
BIN menanggapi terkait aksi 'Jokowi End Game'. BIN menyebut memang ada kelompok yang memiliki kepentingan sengaja memprovokasi rakyat untuk berdemo
"Kelompok yang tidak tahu diri itu perlu mengaca diri, apa yang sudah mereka perbuat untuk negeri?" kata Cak Udin.
Menko Polhukam Mahfud Md menyinggung kelompok tak murni usai beredarnya poster seruan aksi bertajuk 'Jokowi End Game' yang gagal terlaksana. Siapakah mereka?
Mahfud Md menyoroti adanya 'kelompok tak murni' yang selalu memprovokasi serang pemerintah. Gerindra mengibaratkan kelompok ini menyiram bensin ke kobaran api.
Demo 'Jokowi End Game' di kawasan Istana Negara pada Sabtu (24/7), tidak terbukti. Polisi saat ini mengusut oknum yang menyebarkan seruan demo tersebut.