
Brand Minuman Lokal Ini Bagi-bagi 1.000 Gelas Gratis saat Demo Besar di DPR
Merek minuman lokal, Haus! membagikan 1.000 cup minuman secara gratis kepada massa demonstrasi di Gedung DPR RI, Jakarta Pusat kemarin.
Merek minuman lokal, Haus! membagikan 1.000 cup minuman secara gratis kepada massa demonstrasi di Gedung DPR RI, Jakarta Pusat kemarin.
Chiki Fawzi, anak Ikang Fawzi dan Marissa Haque, berorasi di depan DPR RI mewakili perempuan. Keluarga panik, namun netizen mendukung aksi beraninya.
Penyanyi Machica Mochtar cemas menunggu kabar putranya, Iqbal, yang belum pulang setelah ikut demonstrasi. Ia khawatir setelah mendengar kabar penangkapan.
Para komika menyanyikan lagu "Agak Laen" saat demo menolak revisi UU Pilkada. Bene Dion merasa bangga lagunya dipakai dalam aksi tersebut.
Aksi merobohkan pintu gerbang Gedung DPR RI direspons aparat dengan menembakkan gas air mata. Bahkan, lanjut Uli, aparat mengamankan peserta aksi.
Jalan mulai dibuka kembali pada pukul 21.05 WIB. Kendaraan baik mobil maupun motor dari arah Kuningan menuju ke Slipi pun sudah bisa melintas.
Usai demo massa, tembok gerbang Pancasila Gedung DPR penuh vandalisme, Kamis (22/8/2024). Begini kondisinya.
Sebuah halte terbakar usai polisi memaksa massa aksi tolak RUU Pilkada mundur di Jalan Gerbang Pemuda, Jakarta. Api nyaris menghanguskan seluruh bagian halte.
Massa aksi tolak RUU Pilkada memaksa masuk gedung DPR RI, Jakarta. Massa melempari barikade polisi dengan sejumlah benda.
Terdengar suara benturan kayu dan lemparan botol ke arah barikade besi polisi. Massa berteriak saling memberikan komando kepada rekan-rekannya untuk bertahan.