detikNewsKamis, 16 Jul 2020 19:16 WIB
Video Kericuhan di Depan DPR Saat Massa Tak Dikenal Muncul
Ada provokasi dari sekumpulan massa yang tidak diketahui asalnya. Polisi bergerak cepat, amankan beberapa orang.
detikNewsKamis, 16 Jul 2020 19:16 WIB
Ada provokasi dari sekumpulan massa yang tidak diketahui asalnya. Polisi bergerak cepat, amankan beberapa orang.
detikNewsKamis, 16 Jul 2020 19:02 WIB
Massa buruh yang berdemo tolak RUU Ciptaker tidak menjaga jarak saat aksi di depan gedung DPR RI. Pimpinan buruh menyatakan hal tersebut di luar dugaan.
detikNewsKamis, 16 Jul 2020 18:34 WIB
Sejumlah aliansi buruh melakukan aksi di depan gedung DPR/MPR RI, Jakarta Pusat untuk menolak omnibus law RUU Cipta Lapangan Kerja.
detikNewsKamis, 16 Jul 2020 16:29 WIB
Mobil komando bergerak dan meminta massa 212 meninggalkan lokasi ke arah Slipi. Pagar kawat berduri masih terpasang.
detikNewsKamis, 16 Jul 2020 13:57 WIB
"Nanti kita akan ketemu pimpinan DPR. Kita akan dengar dan minta penjelasan bahwa ada kepastian dicabut dan dibatalkannya RUU HIP ini," kata Slamet.
detikNewsKamis, 16 Jul 2020 13:52 WIB
Massa PA 212 menggelar aksi menolak RUU HIP di depan Gedung DPR, Jakarta, Kamis (16/07/2020). Aksi mereka pun jadi tontonan para pengendara motor.
detikNewsKamis, 16 Jul 2020 12:15 WIB
Massa PA 212 Dkk menuntut pemakzulan Presiden Jokowi saat demo menolak RUU HIP. PDIP menilai tuntutan pemakzulan itu merupakan bentuk rasa kebencian ke Jokowi.
detikNewsKamis, 16 Jul 2020 11:07 WIB
Sempat terhalang kawar duri, puluhan massa ormas Islam yang akan melakukan demo di depan DPR memanjat pagar tol dalam kota menuju lokasi.
detikNewsKamis, 16 Jul 2020 09:36 WIB
"Kita bagi dua sisi kanan untuk ormas buruh dan mahasiswa. Yang sebelah kiri ormas Islam," kata AKBP Wiraga.
detikNewsKamis, 16 Jul 2020 07:16 WIB
Sejumlah aliansi buruh yang tergabung dalam Gerakan Buruh bersama Rakyat (Gebrak) akan menggelar aksi protes di depan DPR RI, Jakarta Pusat hari ini.