detikNewsKamis, 30 Nov 2023 19:12 WIB Sempat Ditutup Imbas Demo Buruh, Tol Pasteur Kini Dibuka Lagi Massa buruh sempat memblokade jalan hingga bikin Tol Pasteur macet. Malam ini akses Tol Pasteur sudah dibuka kembali.