detikNewsRabu, 11 Sep 2019 21:47 WIB Demo di Depan Kantor BPN Bekasi Berakhir Ricuh, 4 Orang Diamankan Massa dan polisi sempat telibat aksi saling dorong. Empat orang diamankan polisi akibat kericuhan tersebut.