detikNewsSenin, 23 Nov 2020 20:35 WIB 4 Anak Hanyut di Sungai Saat Berenang, 1 Tewas 3 Selamat Empat anak hanyut di Dam Cokromenggalan, Babadan, Ponorogo. Satu anak tewas tenggelam sementara tiga anak lainnya berhasil diselamatkan.