detikSumutMinggu, 05 Mei 2024 17:30 WIB Naik Motor, 2 Pria Ini Nekat Curi Kambing di Siang Bolong Rekaman CCTV menangkap aksi dua pencuri kambing di Ilir Timur, Palembang. Aksi itu dilakukan pada siang bolong menggunakan sepeda motor.