detikFoodJumat, 09 Jun 2023 11:00 WIB Resep Cumi Goreng Lada Garam ala Restoran Chinese Food yang Pedas Gurih Cumi lapis tepung renyah garing ini jadi favorit banyak orang. Apalagi dimasak dengan bumbu bawang putih, merica dan cabe hijau yang gurih pedas.