
Sedia Payung, Ton! Ubud-Kintamani Diprediksi Hujan 8 September 2022
Menurut BMKG, Kamis 8 September 2022 sebagian besar kawasan wisata Bali diprediksi hujan ringan. Termasuk di antaranya Kintamani, Kuta, Bedugul, hingga Ubud.
Menurut BMKG, Kamis 8 September 2022 sebagian besar kawasan wisata Bali diprediksi hujan ringan. Termasuk di antaranya Kintamani, Kuta, Bedugul, hingga Ubud.
Info cuaca di Bali Kamis 8 September 2022. Menurut BMKG, Gianyar dan Denpasar diprediksi berawan, Buleleng hujan sedang.