
Foto: Pesona Kaia Gerber Saat Ulang Gaya Ikonis Ibunya, Cindy Crawford
Kaia Gerber menebar pesonanya di karpet merah screening film terbarunya, 'Shell'. Ia mengulang gaya ikonis ibunya, supermodel Cindy Crawford.
Kaia Gerber menebar pesonanya di karpet merah screening film terbarunya, 'Shell'. Ia mengulang gaya ikonis ibunya, supermodel Cindy Crawford.
Kaia Gerber terinspirasi oleh ibunya, Cindy Crawford, saat menghadiri TIFF 2024. Ia mengenakan gaun mirip yang dikenakan Cindy di Oscars 1993.
Supermodel Cindy Crawford membuat banyak wanita iri. Di usianya yang sudah menginjak kepala lima, tubuhnya masih ramping dan terlihat muda.
Cindy Crawford tampak membagikan momen-momen ketika dia berada di Bali. Wanita 58 tahun ini tampak mengenakan summer dress oranye.
Kaia Gerber dan Cindy Crawford kembali tampil bersama di karpet merah. Berikut potret terbaru mereka berdua.
Cindy Crawford, Linda Evangelista, Naomi Campbell, dan Christy Turlington bersatu lagi. Kali ini untuk pemotretan Vogue edisi September 2023.
Wanita umumnya senang dan bangga jika dipuji awet muda. Tapi Cindy Crawford justru sebaliknya. Dia tidak suka dibilang lebih muda dari usianya.
Cindy Crawford sempat buka suara jika dirinya menyesal pada salah satu pemotretan telanjang. Meski begitu banyak foto lainnya yang menjadi ikon hingga sekarang.
Nama Cindy Crawford bersinar sebagai supermodel di era 90-an hingga awal 2000-an. Penampilannya kala itu kerap menjadi sorotan.
Ada satu pemotretan yang disesali Cindy Crawford buat sebuah majalah dulu. Pemotretan ini dia lakukan di Thailand.