
Nelayan Temukan Mayat Pria di Perairan Marunda, Ada Kartu Pejabat BIN
Seorang nelayan menemukan mayat pria mengapung di Marunda, Jakarta Utara, dengan kartu anggota BIN dan TNI. Kasus ditangani Polairud Polda Metro Jaya.
Seorang nelayan menemukan mayat pria mengapung di Marunda, Jakarta Utara, dengan kartu anggota BIN dan TNI. Kasus ditangani Polairud Polda Metro Jaya.
Sebanyak 6 rumah dan 2 kapal di Cilincing terbakar akibat petasan tahun baru. Pj Gubernur Jakarta prihatin dan menjadikan bahan evaluasi usai kejadian tersebut.
Kebakaran 6 rumah hingga kapal di Cilincing terjadi saat malam pergantian tahun baru. Penyebab kebakaran itu disebut lantaran petasan.
Kebakaran melanda 6 rumah di Jalan Cakung Drain, Cilincing, Jakarta Utara, akibat petasan di malam tahun baru. Kebakaran juga menghanguskan dua kapal nelayan.
Kebakaran melanda rumah di Jalan Cakung Drain, Cilincing, Jakarta Utara, pada Rabu (1/1). Disebutkan kebakaran akibat ledakan petasan.
Mobil Mikrotrans terlibat kecelakaan beruntun dengan truk di Cilincing, Jakut. Pihak PT TransJakarta memastikan tak ada korban jiwa dalam kecelakaan itu.
Seorang wanita berinisial EJS terseret motor hingga 100 meter saat mempertahankan motornya yang dicuri di Cilincing, Jakarta Utara.
Rekaman CCTV memperlihatkan seorang wanita di Cilincing, Jakarta Utara. terseret saat coba mempertahankan motornya dari maling.
Polisi meminta pelaku penyiraman air keras terhadap Bhabinkamtibmas Aipda Ibrohim dan warga berinisial MY di Cilincing untuk menyerahkan diri.
Bhabinkamtibmas Aipda Ibrohim disiram air keras oleh remaja yang sedang nongkrong di Cilincing, Jakarta Utara (Jakut).