
Choi Jonghun Tersangka Kasus Suap Polisi, Manajemen Resmi Akhiri Kontrak
Choi Jonghun baru saja dinyatakan sebagai tersangka kasus suap polisi. Pihak manajemen pun memutuskan untuk mengakhiri kerjasama dengan sang artis.
Choi Jonghun baru saja dinyatakan sebagai tersangka kasus suap polisi. Pihak manajemen pun memutuskan untuk mengakhiri kerjasama dengan sang artis.
Choi Jonghoon tiba memenuhi panggilan kepolisian pada Sabtu (16/3) pukul 10.00 waktu setempat.
Setelah data-data percakapan di chatroom KakaoTalk Seungri soal prostitusi tersebar, terkuak juga tindak kriminal yang dilakukan para anggotanya.
Choi Jonghoon hengkang dari FTISLAND usai terbukti bersalah dalam kasus mengemudi dalam keadaan mabuk dan menyuap polisi untuk menutupi kasus tersebut.
Setelah chatroom KakaoTalk Seungri dan sejumlah selebriti lain terkuak, tindak kriminal yang dilakukan oleh para anggotanya pun muncul satu persatu.