
Begini Jadinya Saat Cepot Dimainkan Bule
Sudut Sunda di South Hill Park, Brackenll, London, diresmikan. Gubernur Jabar Ridwan Kamil hadir langsung. Wayang golek, Cepot, sempat dimainkan dalang bule.
Sudut Sunda di South Hill Park, Brackenll, London, diresmikan. Gubernur Jabar Ridwan Kamil hadir langsung. Wayang golek, Cepot, sempat dimainkan dalang bule.
Dede pernah mengirimkan wayang golek karyanya hingga ke Yogyakarta dan Bali. Untuk pasar internasional, ia sempat mengirim ke Jerman dan Belanda.
Perusahaan transportasi online Grab menjadikan tokoh wayang golek 'si Cepot' sebagai maskot di Jawa Barat.