detikNewsSabtu, 27 Apr 2024 21:14 WIB Anies Ingatkan Agar Catatan Hakim MK soal Pilpres Harus Jadi Bahan Koreksi Anies Baswedan mengingatkan agar masyarakat tidak lupa terkait catatan hakim Mahkamah Konstitusi (MK) soal sengketa Pilpres 2024.