detikFoodJumat, 15 Mar 2019 13:45 WIB Slurpp! Ini Cheese Tea, Teh dengan Busa Keju yang Nikmat Tren keju bukan hanya ada di makanan. Untuk minuman ada cheese tea asal China yang populer. Minuman teh ini diberi tambahan gurihnya busa keju.