detikFinanceRabu, 03 Jul 2019 10:48 WIB Cara Daftar Go-Food Online, Biaya, dan Lama Proses Mendaftar sebagai salah satu pelaku usaha atau merchant di Go-Food bisa mendorong berkembangnya sebuah bisnis. Lantas, bagaimana cara mendaftar Go-Food?