
Hubungan Ekonomi Makro dan Asmat di Sindiran Sri Mulyani
Dalam sindirannya, Sri Mulyani menyebut agar mahasiswa yang mengkritisi soal KLB di Asmat terlebih dahulu belajar soal ekonomi makro. Apa sih hubungannya?
Dalam sindirannya, Sri Mulyani menyebut agar mahasiswa yang mengkritisi soal KLB di Asmat terlebih dahulu belajar soal ekonomi makro. Apa sih hubungannya?
Status Kejadian Luar Biasa (KLB) campak di Kabupaten Asmat dicabut. Bupati Asmat Elisa Kambu mencabut stasus KLB ini melalui surat resmi.
Akhir Januari lalu UGM menerjunkan tim untuk membantu mengatasi gizi buruk di Agats, Asmat, Papua. Seperti apa cerita perjalanan dan temuan mereka di lapangan?
Mensos Idrus Marham mengatakan, perlu dilakukan penentuan titik-titik konsentrasi untuk relokasi.
Speedboat harus melintasi laut Arafura dengan ombak mencapai ketinggian 3 meter hingga 6 meter. Alhasil, nyawa pun taruhannya.
Ditjen Imigrasi menahan paspor jurnalis asing yang menulis bantuan untuk anak-anak gizi buruk di Papua berupa mi instan dan biskuit lewat akun Twitternya.
Pasien KLB Campak dan Gizi buruk beserta keluarganya di Agat, Kabupaten Asmat, Papua, terus mendapat bantuan. Seperti dari lembaga kemanusiaan ACT.
Mensos Idrus mengatakan tim terpadu juga telah melakukan penelusuran di sejumlah rumah yang diduga masih ditempati warga.
Menteri Kesehatan Nila F Moeloek mengatakan ada 177 perawat dan bidan yang diterjunkan untuk mengatasi kejadian luar biasa (KLB) di Kabupaten Asmat, Papua.
Dua hari setelah dilantik Presiden Jokowi sebagai Mensos, Idrus Marham langsung diminta ke Kabupaten Asmat meninjau penanganan KLB campak dan gizi buruk.