detikNewsRabu, 09 Okt 2024 02:37 WIB Video: Netanyahu Klaim Israel Telah Singkirkan Calon Penerus Hizbullah PM Israel Benjamin Netanyahu menyebut bahwa pasukan Israel telah membunuh penerus Nasrallah. Diperkirakan penerus itu adalah Hashem Safieddine.