detikNewsKamis, 09 Jul 2020 17:30 WIB Duh, Atap Sekolah di Bekasi Ini Ambruk Atap dua ruang kelas di SDN 03 Sindangsari, Cabangbungin, Kabupaten Bekasi, ambruk. Untung tak ada korban jiwa dari kejadian tersebut.