detikJatengSenin, 10 Mar 2025 15:02 WIB Aksi Maling Laptop di Bus Tutupi Kamera CCTV tapi Mukanya Kadung Terekam! Baru-baru ini viral sindikat maling yang mencoba menutupi kamera CCTV di bus sebelum beraksi. Beruntung wajah pelaku sempat terekam kamera.