detikBaliSabtu, 05 Agu 2023 20:57 WIB Kala Bupati Tabanan Keasyikan Jadi 'Guru' SMA Rangkaian perayaan HUT RI ke-78 di Kabupaten Tabanan, Bali, sudah dimulai sejak awal Agustus 2023. Salah satu kegiatannya adalah Bupati Mengajar.