detikFoodSabtu, 06 Apr 2024 16:30 WIB Laris Manis! Bubur Sumsum di Denpasar Ini Laris 400 Porsi Sehari Di Denpasar ada menu takjil favorit yang dijajakan di Pasar Senggol Kodam. Menu itu berupa bubur sumsum yang bisa habis terjual hingga 400 porsi sehari!