
10 Resep Bubur Gurih yang Komplet Isiannya untuk Hangatkan Perut
Saat cuaca sedang dingin paling enak makan bubur yang gurih hangat. Kamu bisa bikin sendiri dengan mengintip rekomendasi resepnya di sini.
Saat cuaca sedang dingin paling enak makan bubur yang gurih hangat. Kamu bisa bikin sendiri dengan mengintip rekomendasi resepnya di sini.
Kalau mau menambah selera makan, masakan Manado bisa jadi pilihan. Rasa segar, pedas menyengat dan berempah bakal bikin lahap makan dan dijamin puas.
Bubur Manado atau tinutuan dikenal sebagai bubur gurih yang kaya nutrisi. Bubur Manado dicampur berbagai sayuran. Ada jagung, bayam, kangkung dan kemangi.
Libur panjang bisa kamu manfaatkan membuat bubur manado. Isiannya beragam sayuran dan ubi yang sangat segar dan menyehatkan.
Bule Inggris ini tak berhenti ngunyah saat disuguhi semangkuk bubur Manado. Porsi jumbo bubur Manado dilahap kurang dari 5 menit. Doyan!
Bubur Manado terkenal segar menyehatkan karena diracik dengan banyak sayuran. Dimakan hangat dengan sambal plus ikan asin rasanya makin mantap. Ayo, sarapan!
Bubur Manado enak dinikmati pagi hari. Isinya padat sayuran dengan tambahan lauk ikan asin dan sambal. Ayo, sarapan!
Bubur khas Manado atau tinutuan yang berisi beragam sayuran ini enak dimakan hangat. Apalagi ditambah ikan asin dan sambal super pedas. Mantap!
Manado dikenal dengan 3 B yaitu Bunaken, Boulevard dan Bubur. Tapi entah siapa yang memulai, muncul sebutan 'bibir Manado' yang mendiskreditkan wanita Manado.