detikNewsMinggu, 08 Jul 2018 13:22 WIB Buaya Gigit dan Seret Bocah yang Ambil Air Sungai di Jambi Niat ingin mengambil air di sungai, Yadi diseret dan digigit buaya rawa. Untungnya, warga Jambi itu masih tertolong.