
Sarjana Jadi Petani Buah Naga hingga Asinan Sayur Betawi Terenak
Sarjana bisnis ini menjadi petani di kampung halamannya. Ada juga berita adu rasa asinan sayur Betawi legendaris hingga wanita emosi soal kue yang dipesan COD.
Sarjana bisnis ini menjadi petani di kampung halamannya. Ada juga berita adu rasa asinan sayur Betawi legendaris hingga wanita emosi soal kue yang dipesan COD.
Pria lulusan sarjana bisnis ini pilih alih profesi dan habiskan waktunya jadi petani. Pengabdiannya berujung memajukan pertanian keluarga hingga kampungnya.
Ada 15 manfaat buah naga untuk kesehatan dan mengatasi berbagai macam penyakit. Simak yuk!
Buah naga merah memiliki khasiat yang sangat kaya. Yuk kita mengenal asal, ciri, jenis, dan khasiat buah naga ada apa saja!
Buah naga selain enak, juga banyak manfaatnya. Simak 10 manfaat buah naga untuk wajah dan kecantikan kulit berikut ini.
Berencana menurunkan berat badan dengan tambahan menu buah naga di dalamnya? Apakah buah naga bagus untuk diet? Mari kita cek faktanya.
Meski kemarau, petani di Banyuwangi masih bisa panen buah naga. Mereka bisa panen karena menyiasati kemarau dengan menyewa sumur bor untuk menyiram tanaman.
Kemarau panjang membuat petani buah naga di Banyuwangi kelimpungan. Mereka harus merogoh kocek lebih dalam membeli air untuk pengairan.
Buah naga memiliki banyak manfaat bagi tubuh yang mungkin belum kalian ketahui. Yuk simak artikel berikut ini untuk lebih tahu tentang manfaat buah naga!
Buah naga terkenal karena bentuk dan mengandung banyak manfaat. Di antara manfaat tersebut, apakah buah naga bisa menurunkan kolesterol tinggi?