
Lagi Hits Minuman Brown Sugar, Benarkah Gula Aren Lebih Sehat?
Belakangan ini lagi hits berbagai macam minuman kekinian, dan yang tak kalah digemari adalah campuran brown sugar alias gula aren. Benarkah lebih sehat?
Belakangan ini lagi hits berbagai macam minuman kekinian, dan yang tak kalah digemari adalah campuran brown sugar alias gula aren. Benarkah lebih sehat?
Di balik kenikmatan segelas boba drink, ada kandungan gula sangat tinggi yang bisa mengancam kesehatan jika dikonsumsi terlalu sering.
Demam boba tengah marak saat ini. Ada 3 brown sugar boba kekinian dari 3 merek terkenal, yang akan kita uji kenikmatannya. Kira-kira boba mana yang paling enak?
Demam brown sugar milk tea atau boba tea juga dirasakan Fitri Tropica dan suami. Mereka mencoba 6 merek lalu jatuhkan pilihan yang sama untuk merek terenak.