detikTravelSenin, 26 Apr 2021 03:08 WIB Cerita Singapore Airlines yang Pernah Operasikan Concorde Concorde adalah pesawat yang mewujudkan impian penerbangan supersonik. Selain British Airways dan Air France, ada maskapai lain yang mengoperasikan.