
Gempa Kembali Guncang Pasaman Barat, Kali Ini Berkekuatan M 4,7
Gempa kembali terjadi di Pasaman Barat, Sumatera Barat. Gempa kali ini berkekuatan magnitudo (M) 4,7.
Gempa kembali terjadi di Pasaman Barat, Sumatera Barat. Gempa kali ini berkekuatan magnitudo (M) 4,7.
BPBD Pasaman Barat memastikan terjadi sejumlah kerusakan yang diakibatkan gempa berkekuatan M 6,2, Jumat (25/2/2022). Namun masih dalam pendataan.