detikNewsSelasa, 15 Mei 2018 10:30 WIB
Anak Pengebom Polrestabes Surabaya Telah Dioperasi
Bocah perempuan yang selamat dari bom di Polrestabes Surabaya telah menjalani operasi. Kondisi bocah itu masih dalam pemulihan.
detikNewsSelasa, 15 Mei 2018 10:30 WIB
Bocah perempuan yang selamat dari bom di Polrestabes Surabaya telah menjalani operasi. Kondisi bocah itu masih dalam pemulihan.
detikNewsSelasa, 15 Mei 2018 09:55 WIB
FSA, yang berprofesi sebagai kepala sekolah, diduga menyebarkan hoax soal bom Surabaya.
detikNewsSelasa, 15 Mei 2018 09:46 WIB
'The Mother of Satan' kembali jadi bom yang digunakan teroris dalam aksi pengeboman di Indonesia. Bom itu meledak di tiga gereja di Surabaya serta Sidoarjo.
detikNewsSelasa, 15 Mei 2018 09:27 WIB
Teroris pengebom sejumlah gereja, dan rusunawa di Sidoarjo, menggunakan bom jenis TATP (triaceton triperoxide) yang dijuluki 'The Mother of Satan'.
detikNewsSelasa, 15 Mei 2018 09:06 WIB
Bom berjuluk Mother of Satan dipakai teroris dan identik dengan ISIS.
detikNewsSelasa, 15 Mei 2018 08:55 WIB
AKBP Roni Faisal Saiful Faton secara heroik menyelamatkan bocah perempuan saat terjadi peledakan bom di Polrestabes Surabaya.
detikNewsSelasa, 15 Mei 2018 08:55 WIB
Bahkan anaknya sendiri diajak meledakkan diri oleh teroris. Anak tak berdosa, disabuki bom.
detikNewsSelasa, 15 Mei 2018 08:50 WIB
Ali mendesak agar payung hukum antiterorisme diperkuat. Jika payung hukum lemah, bukan tidak mungkin aksi bom bunuh diri terjadi di tempat lain.
detikNewsSelasa, 15 Mei 2018 08:35 WIB
Aksi teror yang dilakukan di tiga gereja di Surabaya disinyalir sebagai upaya balas dendam.
detikNewsSelasa, 15 Mei 2018 08:21 WIB
Buntut rentetan aksi teror sepekan terakhir membuat Kapolri bertanya-tanya soal pembahasan revisi UU Terorisme.