detikNewsSenin, 11 Okt 2021 03:05 WIB Serangan Bom Mobil Targetkan Konvoi Gubernur Aden Yaman Ada 6 orang tewas dan 11 korban luka-luka dalam sebuah bom mobil yang menargetkan konvoi Gubernur Aden Yaman. Serangan itu terjadi pada Minggu (10/10).