
Bandung dan Tren Digital Marketing, Pengusaha Lokal Mulai Manfaatkan AI
Bandung memiliki 10.181 UMKM yang memanfaatkan AI dalam pemasaran. Acara Breakfast Club BDD ajak pengusaha berbagi pengalaman dan strategi digital marketing.
Bandung memiliki 10.181 UMKM yang memanfaatkan AI dalam pemasaran. Acara Breakfast Club BDD ajak pengusaha berbagi pengalaman dan strategi digital marketing.
Belasan kreator konten Kota Bandung dari lintas topik dikumpulkan dalam acara Bandung Creator Meetup yang diselenggarakan oleh Boleh Dicoba Digital (BDD).
Boleh Dicoba Digital (BDD), sebuah platform digital yang mendukung pelaku usaha dan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) membuka kantor di Kota Bandung.