detikFoodRabu, 03 Jun 2020 11:30 WIB Bocah Ini Semangat Jualan Jus Mangga Demi Beli Bisa Beli PS Meski masih 10 tahun, bocah ini sudah punya jiwa wirausaha. Ia berjualan jus mangga demi mewujudkan keinginannya, beli PlayStation 4 pakai uang sendiri!