
Respons Walkot Oded soal Oknum Bobotoh Serbu Markas Persib
Oknum bobotoh atau pendukung Persib Bandung berulah. Mereka merusak fasilitas umum dan menyerbu markas Persib di Kota Bandung.
Oknum bobotoh atau pendukung Persib Bandung berulah. Mereka merusak fasilitas umum dan menyerbu markas Persib di Kota Bandung.
Mobil milik kakak kiper Persib Bandung Aqil Savik diduga menjadi sasaran amarah oknum suporter yang kecewa karena Maung Bandung takluk dari Persija Jakarta.
Oknum bobotoh merusak markas Persib dan merusak fasum. Gubernur Jabar Ridwan Kamil meminta polisi mengusut tuntas kasus perusuh tersebut.
Oknum bobotoh menyerbu markas Persib Bandung. Sedikitnya sepuluh orang sempat diamankan polisi.
Markas Persib Bandung diserbu perusuh. Pelaku diduga oknum bobotoh itu melemparkan pecahan paving block dan suar (flare).
Usai Persija menorehkan kemenangan atas Persib di Piala Menpora. Kantor Persib digeruduk sejumlah oknum diduga bobotoh yang merasa kecewa, Minggu (25/4).
Kapolda Jawa Barat Irjen Ahmad Dofiri meminta Bobotoh untuk tidak memaksakan datang ke Sleman mendukung Persib Bandung dalam laga Piala Menpora 2021.
Persib Bandung merupakan klub kebanggaan warga Jawa Barat. Hal itulah yang membuat Persib Bandung memiliki banyak sekali pendukung setia.
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts begitu khawatir dengan pandemi virus Corona. Dia meminta Bobotoh jangan datang ke tempat latihan Persib.
Peredaran narkotika banyak menyasar berbagai lini tak terkecuali lingkup komunitas. Kelompok supporter seperti Bobotoh pun tak jarang disusupi barang haram itu.