detikJabarSabtu, 16 Des 2023 14:00 WIB 355 Desa di Jabar Masih Blankspot Internet, Terbanyak di Garut Ratusan desa di Jawa Barat dinyatakan dalam status blankspot atau belum tersentuh jaringan internet. Terbanyak ada di Garut.