detikNewsSabtu, 02 Jan 2021 22:47 WIB
Isolasi Mandiri, Kepala BP2MI Positif COVID-19
Kepala BP2MI Benny Rhamdani positif virus Corona (COVID-19). Dia menjalankan isolasi mandiri setelah dinyatakan positif dari hasil swab PCR.











































