
Ada Fase Super New Moon, Pesisir DKI Harap Waspada Rob hingga 19 Februari
BPBD DKI meminta warga untuk mewaspadai potensi rob di pesisir utara Jakarta hingga 19 Februari 2023. Kondisi ini dipicu fase bulan baru (super new moon).
BPBD DKI meminta warga untuk mewaspadai potensi rob di pesisir utara Jakarta hingga 19 Februari 2023. Kondisi ini dipicu fase bulan baru (super new moon).
Pemprov DKI Jakarta menyiagakan pompa air hingga posko pengungsian usai pesisir Ibu Kota berpotensi banjir rob.
Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono mengungkap pembangunan tanggul pantai menghadapi kendala. Salah satunya aktivitas nelayan dan kapal sandar di sekitar lokasi.
Banjir pesisir atau banjir rob akibat pasang air laut sempat menggenangi dua RT di Jakarta Utara. BPBD DKI memastikan saat ini seluruh air rob sudah surut.
Sebanyak 8 RT di Jakarta Utara dilanda banjir pesisir atau banjir rob hari ini. BPBD DKI Jakarta melaporkan ketinggian air berkisar 20-30 cm.
BPBD DKI Jakarta memperingatkan potensi banjir di pesisi Jakarta 7 sampai 13 Agustus. Disebut, ada 5 wilayah pesisir yang perlu waspada.
Wagub DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengungkap kendala saat membangun tanggul laut di kawasan pesisir, salah satunya permukiman padat di sekitar lokasi.
BPBD DKI mengeluarkan peringatan banjir rob di pesisir Jakarta selama 1 minggu ke depan. Wakil Ketua Komisi B DRPD meminta pompa air disiagakan.
Banjir rob Jakarta sebelumnya sudah diprediksi BMKG karena adanya kenaikan air laut tertinggi di kawasan Pesisir Utara Jakarta.
BMKG memprediksi sejumlah wilayah akan dilanda banjir rob, termasuk DKI Jakarta. Pemprov DKI Jakarta menyiapkan langkah antisipasi banjir rob.