detikNewsSenin, 08 Apr 2019 08:15 WIB
Banjir Menerjang Kabupaten Bandung, Air Hampir Menyentuh Atap Rumah
Setelah sempat surut, banjir kembali menerjang Dayeuhkolot dan Balendah, Kabupaten Bandung. Di sejumlah wilayah, ketinggian air hampir menyentuh atap rumah.











































