detikJabarJumat, 24 Feb 2023 15:55 WIB Jalan Penghubung Kota Cimahi-Bandung Terendam Banjir, Arus Lalin Tersendat Hujan deras yang mengguyur wilayah Kota Cimahi dan sekitarnya sejak pagi hingga siang hari menyebabkan banjir di ruas Jalan Amir Machmud, Kota Bandung.