detikBaliRabu, 12 Feb 2025 07:02 WIB Dua Jet Pribadi Tabrakan di Amerika Serikat, 1 Tewas-3 Luka-luka Tabrakan dua jet pribadi di Bandara Scottsdale, Arizona, menyebabkan satu tewas dan tiga lainnya terluka. FAA hentikan penerbangan ke bandara tersebut.