detikNewsSenin, 16 Okt 2017 16:40 WIB
Warga Datangi Selamatan Anies-Sandi, Jalan Depan Balkot Ditutup
Warga Jakarta mulai mendatangi Balai Kota. Mereka hendak merayakan pelantikan Anies Baswedan dan Sandiaga Uno sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta.











































