detikSumbagselMinggu, 15 Des 2024 16:00 WIB Ayah dan Anak Mabuk Bareng di Rumah lalu Keroyok Jukir Ayah dan anak di Makassar, Sulawesi Selatan ditangkap polisi usai menganiaya seorang juru parkir (jukir). Saat ini, keduanya sudah ditahan polisi.