
Saudi Umumkan Aturan Umrah Baru: Bisa Pakai Semua Jenis Visa
Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi mengumumkan pemegang visa apa pun dapat melakukan umrah. Mereka juga mendorong pemanfaatan aplikasi Nusuk.
Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi mengumumkan pemegang visa apa pun dapat melakukan umrah. Mereka juga mendorong pemanfaatan aplikasi Nusuk.
Bulan ini, jemaah umroh sudah bisa berangkat melalui Bandara Juanda Surabaya. Amphuri Jatim pun menyambut baik kebijakan itu.